Ide Membuat Kolam Renang Cantik Untuk Rumah Modern

Posted on
Menurut Association of Pool and Spa Professionals, jumlah kolam renang baru di Amerika Serikat terus bertambah. Pada tahun 2017 lalu, sekitar 10,4 juta rumah di Amerika Serikat memiliki kolam renang pribadi. Jika Anda dan keluarga menyukai berenang, tidak ada salahnya memiliki kolam renang di rumah modern seperti yang dilakukan orang-orang Amerika.
Anda bisa dengan mudah mengajarkan berenang pada anak. Selain itu, anak-anak pun bisa berenang dengan lebih percaya diri di kolam renang pribadi. Namun Anda mungkin ragu untuk membangun kolam renang di rumah minimalis atau di lahan yang terbatas. Sebelum membangun kolam di rumah, ada beberapa hal yang perlu Anda perhatikan demi kenyamanan saat berenang.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *